Yth. Peserta Calon PPNPN PTA Kupang
Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Dengan hormat,
Menyusul surat kami Nomor W23-A/610/KP.00.2/III/2022, Perihal Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Penerimaan Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN) Pengadilan Tinggi Agama Kupang, dan untuk tetap menjaga Protokol Kesehatan maka kami sampaikan waktu pelaksanaan seleksi PPNPN PTA Kupang dibagi dalam 4 (empat) sesi sebagaimana disebutkan dalam lampiran ini.
Demikian, atas perhatiannya diucapkan terima kasih.
Wassalam.
Ketua Panitia
DESKRIPSI | TIPE FILE | UKURAN FILE | DOWNLOAD |
PENGUMUMAN PEMBAGIAN JADWAL UJIAN BAGI CALON PPNPN PTA KUPANG | application/pdf | 5.71 MB |